Bangil – Kita mengenal istilah ujian di tiap paruh tahun. Pesantren menamakan dengan istilah Daur. Dalam 1 tahun pelajaran terdiri dari 2 daur. Daur 1 (Satu) dan Daur 2 (Dua). Bisa juga penyebutannya dengan pilihan kata Daur Awal dan Daur Tsani. Di era sekarang juga digunakan istilah Penilaian Akhir Semester (PAT).
Daur 2 Tahun 1444-1445 H dilaksanakan pada 04 s.d. 20 Juni 2024. Terpotong 3 hari menyambut Idul Adha 1445 H, yaitu 16, 17, dan 18 Juni 2024.